Sharka Cloud
Generator Perangkat Pembelajaran AI
Sharka Cloud adalah sistem otomasi administrasi guru Kurikulum Merdeka yang dirancang untuk memangkas waktu penyusunan ATP, Prota, Prosem, dan Modul Ajar (RPP) dari hitungan jam menjadi hitungan menit dengan bantuan Kecerdasan Buatan (AI).
Cocok untuk guru SD, SMP, dan SMA yang ingin bekerja lebih cepat, rapi, dan aman dengan data tersimpan di cloud.
Hanya dengan menyiapkan Capaian Pembelajaran & Program Minggu Efektif, Anda bisa langsung generate ATP, Prosem, dan Modul Ajar secara otomatis. Siap untuk hemat waktu & kerja lebih cerdas? 🚀
📘 Panduan Pengguna Sharka Cloud
Sistem Otomasi Administrasi Guru Kurikulum Merdeka, Aplikasi berbasis buku, Capaian Pembelajaran dan Tujuan Pembelajaran menyesuaikan Bab yang ada di buku paket
🚀 Langkah Awal : Persiapkan Dokumen & Akses Cloud
⚠️ Sebelum melanjutkan, pastikan Anda telah menyiapkan file Word Capaian Pembelajaran dan Program Minggu Efektif. Dokumen ini akan menjadi panduan utama untuk generate AI Modul Ajar, ATP, dan Prosem.
- buka aplikasi di sini : https://perangkatgenerator.sharka.site
- Klik tombol MULAI APLIKASI pada halaman awal.
-
Klik
Login Cloud
di pojok kanan atas.
(Bagi pengguna pertama, silakan klik Daftar terlebih dahulu jika belum pernah login.) - Sangat disarankan untuk login agar data tersimpan aman di server Sharka.
📝 Langkah 1: Membuka Aplikasi
Status Akun:
• FREE: Semua fitur manual
• PRO: Generate AI (Bedah ATP & Modul Ajar otomatis)
📝 Langkah 2: Mengisi Identitas (Tab 1)
Lengkapi identitas sekolah, nama guru, NIP, kepala sekolah, serta target JP per minggu.
⚠️ Penting: Data ini otomatis digunakan di ATP, Prota, Prosem, dan Modul Ajar.
🤖 Langkah 3: Analisis CP ke ATP (Tab 2)
- Copy–paste teks Capaian Pembelajaran (CP).
-
📝 Masukkan daftar bab utamaContoh: Dalam 1 semester akan mengajarkan 4 bab materi, yaitu Kesebangunan, Lingkaran, Phytagoras, dan Statistika.✍️ Ketik di kolom Bab dengan format dipisahkan koma:
Bab 1 : Kesebangunan, Bab 2 : Lingkaran, Bab 3 : Phytagoras, Bab 4 : Statistika -
⏱️ Isi jumlah JP efektif selama 1 semesterCek pada Program Minggu Efektif: jumlah pekan efektif × jam pelajaran per minggu.📌 Contoh perhitungan:
Semester genap terdapat 12 pekan efektif dan guru mengajar 4 JP per minggu.🧮 Maka perhitungannya:
4 × 12 = 48 JP
✍️ Ketik 48 pada kolom Total JP yang tersedia. - Klik BEDAH CP MENJADI ATP.
AI akan otomatis menghasilkan Tujuan Pembelajaran (TP), Lingkup Materi, dan alokasi JP. Hasil tetap bisa diedit manual.
📅 Langkah 4: Struktur Waktu & Kalender (Tab 4)
- Pilih bulan semester (default Juli–Desember).
- Tandai minggu efektif (biru) dan tidak efektif (merah).
- Isi alasan minggu tidak efektif (libur, ujian, dll).
🗺️ Langkah 5: Mapping Prosem (Tab 5)
- Materi otomatis ditarik dari ATP.
- Isi JP per minggu sesuai kebutuhan.
- Sel akan berwarna otomatis.
- Cek total JP agar sesuai target.
📄 Langkah 6: Generate Modul Ajar / RPP (Tab 7)
- Pilih TP yang ingin dibuatkan Modul Ajar.
- Masukkan model pembelajaran.
- Klik GENERATE MODUL AJAR (AI).
Modul Ajar mencakup: Identitas, Asesmen Diagnostik, Kegiatan Pembelajaran (BBM), LKPD, dan Rubrik Penilaian.
✅ Anda dapat copy–paste gambar langsung ke kolom kegiatan pembelajaran (Ctrl + C / Ctrl + V).
📥 Langkah 7: Cetak & Export
- Export ke MS Word (.doc).
- Cetak langsung ke PDF.
- Gunakan mode Landscape untuk ATP & Prosem.
💡 Tips Pro
- Autosave setiap 3 detik.
- Gunakan header bab untuk tabel rapi.
- Hubungi admin jika aktivasi PRO bermasalah.
Bantuan Teknis:
WhatsApp Admin: 0851-6934-0397
⚠️ Pemberitahuan Penting Penggunaan Fitur AI
Aplikasi Generator Perangkat Pembelajaran ini menggunakan teknologi AI sebagai alat bantu, bukan pengganti sepenuhnya pemikiran dan kreativitas guru. Hasil AI tidak selalu 100% sempurna dan tetap memerlukan penyesuaian sesuai kebutuhan sekolah dan peserta didik.
✨ Kelebihan Utama Aplikasi Ini
- Hasil generate AI dapat diedit langsung (teks, tabel, kolom, dan isi).
- Pengguna dapat menambah kolom atau bagian sendiri sesuai format sekolah.
- Setiap hasil generate tersimpan otomatis di akun Anda setiap kali login.
- Aplikasi cocok dijadikan format penyusunan perangkat pembelajaran yang rapi dan berkelanjutan.
- Fitur keren: Anda dapat copy-paste gambar langsung ke bagian kegiatan pembelajaran (Memahami, Mengaplikasi, Merefleksi). Contoh: cari gambar di komputer/laptop, tekan Ctrl + C lalu paste di hasil generate RPP.
- Sangat disarankan: Jika hasil generate sudah memuaskan, segera download ke Word atau save PDF agar tidak perlu generate ulang lagi.
⏱️ Aturan Bijak Menggunakan Generate AI
Jika sudah mendapatkan hasil cukup baik, tidak perlu generate lagi. Gunakan fitur edit untuk menyempurnakan hasil, lalu segera simpan.
💡 Tips Agar Kuota AI Lebih Hemat
Untuk materi tertentu, silakan cari referensi menggunakan AI lain (ChatGPT, Gemini, dll), lalu salin hasil terbaik ke aplikasi ini agar tersusun rapi dan tersimpan.
Dengan cara ini, aplikasi tetap optimal, kuota AI hemat, dan hasil perangkat lebih berkualitas.
🙏 Terima kasih telah menggunakan aplikasi ini dengan bijak dan profesional.
Belajar dan mengajar dimana saja berada
Merangkum materi merupakan keterampilan penting dalam proses belajar yang membantu peserta didik memahami inti dari suatu bacaan atau penjelasan.
Dalam konteks pembelajaran modern, merangkum dapat dilakukan dengan berbagai cara, mulai dari menulis poin-poin penting di buku catatan hingga menggunakan media digital seperti blog. Catatan blog memungkinkan siswa menyajikan hasil rangkuman dengan lebih menarik melalui teks, gambar, atau infografis. Selain sebagai sarana belajar mandiri, blog juga menjadi wadah berbagi pengetahuan dengan teman-teman sekelas atau pembaca lain, sehingga keterampilan menulis dan berpikir reflektif siswa semakin terasah.
Sumber Tepercaya
Semua materi dan data kami telah melalui proses kurasi yang ketat, menjamin validitas dan keakuratannya.
Pembelajaran Fleksibel
Platform kami dirancang untuk cepat dan mudah diakses, memungkinkan Anda belajar kapan saja dan di mana saja.
Media
Dapatkan Media pembelajaran / games / perangkat pembelajaran di website ini
Fitur Website
Temukan keunggulan platform kami yang dirancang khusus untuk mempercepat proses belajar dan akses informasi Anda.
Metode Belajar Terkini
Kami mengintegrasikan teknologi terbaru dengan kurikulum terbaik untuk menciptakan pengalaman belajar yang efektif dan mudah dipahami.
Kurikulum yang Relevan
Kurikulum kami disusun bersama para ahli pendidikan, memastikan materi yang Anda pelajari selalu terbaru dan siap diterapkan di dunia kerja.
- Pembaruan Materi Berkala
- Modul Belajar yang Terstruktur
Kredibilitas Informasi
Kami menjamin semua sumber informasi dan materi edukasi kami sudah diverifikasi, memberikan Anda kepercayaan penuh dalam setiap pengetahuan yang didapat.
- Verifikasi Sumber oleh Ahli
- Sertifikat Kelulusan Resmi
Sinkronisasi Progress
Sudah Aktif
Akses Multi-Perangkat
Sudah Aktif
Belajar *Offline*
Sudah Aktif
Konsultasi Karir
Segera Hadir
Layanan Kami
Kami menyediakan paket lengkap yang dibutuhkan untuk mencapai tujuan belajar anda
Ekosistem Belajar Terpadu untuk Sukses Anda
Kami berkomitmen menciptakan pengalaman belajar yang luar biasa. Tim kami memadukan kurikulum terstruktur dengan dukungan personal untuk memberikan hasil nyata.
Lihat Semua Program
Program Sertifikasi Profesional
Berbagai jalur belajar mendalam yang dirancang untuk mempersiapkan Anda mendapatkan karir impian di industri spesifik.
Kurikulum yang Relevan Industri
Materi belajar yang terus diperbarui dan disusun berdasarkan kebutuhan pasar dan tren teknologi terkini.
Dukungan Mentor Personal
Sesi konsultasi 1-on-1 dengan para ahli untuk mendapatkan *feedback* mendalam dan panduan dalam studi kasus.
Akses ke Komunitas Aktif
Jaringan sesama pelajar, alumni, dan profesional untuk *networking*, berbagi pengetahuan, dan peluang kerja.
Platform Belajar Interaktif
Desain antarmuka yang ramah pengguna, mudah diakses di berbagai perangkat, dan dilengkapi fitur evaluasi progres.
Konsultasi & Penempatan Karir
Bantuan penulisan resume, simulasi wawancara, dan penyaluran kerja ke perusahaan mitra kami.